
Porcelain Veneers merupakan lapisan tipis porcelain yang ditempelkan pada permukaan gigi yang warnanya coklat/gelap sehingga warna gigi asli tertutupi dengan warna porcelain yang putih cemerlang. Ada dua macam veneer porcelain. Pertama Veneer porcelain tradisional yang pada umumnya memerlukan dua kali kunjungan
- Kunjungan pertama gigi pasien bagian depan sedikit diasah (0,5 - 0,7 mm) kemudian di cetak. Dalam proses pengasahan kadang memerlukan pembiusan lokal untuk mengurangi rasa sakit
- Kunjungan kedua ( 10 hari kemudian) pemasangan porcelain veneers
Info lain berkaitan dengan porcelain veneers
>>> cara pemasangan porcelain veneers
Tidak ada komentar:
Posting Komentar